Hingga datang kabar baru tentang kegemilangan dari pelarian takdirku ini!
Aku masih saja meraba waktu untuk bisa menembusnya,

Langit yang kelam, aku masih saja menengadah menatapmu, dalam pencarian.
Kulipatkan kedua tanganku dikepala ini dalam kesunyian.
Berharap sebuah meteor berekor jingga jatuh dihadapanku.
Memberikan kabar akan mengharapkan kedatanagku...
Langit yang masih saja diam, akupun masih menatapmu,
Menyelesaikan mimpi yang pernah kutintakan dilembaran emas.
Hingga masanya tiba, giliran engkaulah ku renggut untuk diselesaikan.
#kerinduanyangberbuncah_38
0 komentar:
Posting Komentar