Sudah banyak terjadi kecelakaan yang diakibatkan Nuklir yang efeknya sangat luar biasa, hal ini menimbulkan berbagai pertanyaan dan kekhawatiran yang luar biasa. Negara Super Power, Japan dan Prancis dan Negara lain menjadi ketakutan.
Nuklir terbesar di dunia adalah
1. Ukraina, memiliki 15 reaktor nuklir yang berada di empat lokasi. Ukraina pertama kali membuat PLTN pada tahun 1970. Salah satunya berada di Khmelnitsky Nuclear Power Pant.
2. Jerman menggunakan Nuklir semenjak 1978 dengan jumlah 17 pembangkit reaktor Nuklir. dan memnuhi sperempat kebutuhan energi Nasionalnya.
3. Kanada yang memiliki 18 pembangkit reaktor nuklir yang di awali pada tahun 1944,negara ini memanfaatkan 53% pasokan tenaga nuklir.
4. Inggris memiliki 19 pembangkit reaktor nuklir
5. Korsel memulai produksi listrik reaktor nuklirnya dimulai pada tahun 1978 dan kini memiliki 21 pembangkit reaktor nuklir, dan menargetkan penambahan 12 reaktor hingga 2022.
6. Rusia mmiliki 32 pembangkit reaktor nuklir di 10 lokasi
7. Japan dengan 54 pembangkit reaktor nuklir, sekalipun Japan sudah tertimpa musibah dengan bocornya pembangkit reaktor nuklir namun Japan berencana menambah pembangkitnya hingga 50% sampai tahun 2030.
8. Prancis membangun pembangkit reaktor nuklir semenjak tahun 1980 dan kini memiliki 62 pembangkit reaktor nuklir
9. Dan Negara terbesar yang memiliki pembankit reaktor nuklir adalah Amerika Serikat dengan 104 pembangkit reaktor nuklir
Semoga suatu saat Indonesia mampu memilki pembangkit listrik reaktor Nuklir.
0 komentar:
Posting Komentar