Daun dan Cinta

daun, bibirmu tipis merah menua
liuk lekuk ditekuk cahaya
tubuhmu harum menggoda birama
cinta yang tidak bisa diterjemahkan
oleh setiap helai waktu yang rubah

daun, menatapmu membuat tergoda
senyum salam sapa begitu indah
pada aura muka cahaya
dibelai lembut titah mulia
dipadang pasang paling sempurna


#edisikerinduanyangberbuncah   | 25

Related Posts:

  • Nusantara Merana Bukan hanya lingkaran hitam saja,Tapi semua seperti terorganisir rapihSeperti jaringan setan, kuat menakutkanPekatnya melampui hal paling gelap Unt… Read More
  • Jati diriLelah tak elak dibulatan mata. Kaki dingin membeku terkulai. Daku butuh pelabuan diri. Menenggelam melepas singgasana. Pada selembar tikar kusam. Me… Read More
  • RinduBarisan angka memanjiri alasku. Klak klik ketuk kybord nyaring birama. Aku tak suka leha dan lemas. Aku suka senyumanmu. Dan terkadang rindu … Read More
  • Kejayaan Akarsari Berjalan dihulu bukit pucuk umun tertusuk bilahan bambu roboh terpecahlah jalanan menghampar mengawanglah kesadaranku dan kini entah dimana In… Read More
  • DarmagaJarak telah mengajariku rindu. Pada bilahan angin menderu. Ada sesak dan riang bercampur dikerikil jalan darmaga. Tersisa tapak dijendela kaca rudi… Read More

0 komentar: